News

UPTD Pendidikan Cineam Bentuk Satgas Milenial Siaga Covid-19

48
×

UPTD Pendidikan Cineam Bentuk Satgas Milenial Siaga Covid-19

Sebarkan artikel ini

INILAHTASIK.CO.ID | Guna mencegah penularan virus covid-19 di lingkungan sekolah pasca dilaksanakan pembelajaran tatap muka terbatas (PTM). Dinas Pendidikan Kabupaten Tasikmalaya membentuk satuan tugas milenial di tiap sekolah.

Satgas tersebut nantinya akan bertugas mengawasi para rekan dan gurunya dalam penerapan protokol kesehatan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *